- Aplikasi Feeder EMIS (AFE) adalah aplikasi berbasis komputer lokal yang dapat melakukan sinkronisasi dengan Server EMIS di Pusat.
- Tujuannya adalah mempermudah akses lembaga dalam pendataan EMIS. karena model pendataan ini dilakukan melalui mekanisme pendataan secara offline dan online.
- Offline saat updating Data, sedangkan Online saat login pertama kali, ambil data lampau dan di akhir ketika sinkroniasi ke server pusat.
- AFE aplikasi yang portable, bisa dipindah-pindah atau bahkan bisa 1 komputer untuk banyak lembaga, dengan membuat beda folder.
- AFE digunakan pertama kali secara resmi pada pendataan EMIS di Semester Genap Tahun Pelajaran 2019/2020 berdasarkan edaran Direktur Jenderal Pendidikan Islam Nomor: B-356.1/Dj.I/Set.I/OT.01.3/02/2020 Tanggal 6 Februari 2020
Tutorial lengkap untuk pertama kali Login EMIS MADRASAH 2020
Tags:
ADMINISTRASI
EMIS
EMIS DESKTOP
0 komentar: